
Samsung GALAXY S4 membuat kita merasa
lebih dekat serta merekam moment yang menyenangkan saat kebersamaan dengan orang orang sekitar tersebut.
Setiap fitur dirancang untuk mempermudah kehidupan sehari-hari kita.
Selain itu, Samsung GALAXY S4 juga dapat digunakan untuk memantau
kesehatan dan keadaan kita. Sehingga Samsung GALAXY S4 dapat menghiasi kehidupan IT kita.
Dual Shot
Dua kamera,
satu foto yang luar biasa. Abadikan momen dalam hidup Anda dengan
secara bersamaan memotret dengan kamera depan dan kamera belakang.
Dengan Dual Video Call atau Dual Video, teman dan keluarga dapat mengalami semua hal denganmu, betapapun jauhnya mereka.
Sound & Shot

Setiap
gambar yang Anda ambil pada Samsung GALAXY S4 dapat dilengkapi dengan
suara. Jadi sekarang Anda dapat mengingat apa yang diucapkan, dimainkan,
atau terdengar, bukan hanya sekedar foto. Fitur ini menambah
kegembiraan lain untuk membantu Anda mengingat kembali dan berbagi
setiap saat dan setiap gambar dengan lebih jelas.
Drama Shot

Urutkan
foto dalam satu frame untuk membuat kolase agar menjadi sebuah cerita
yang seru dibanding foto individual. Fitur Drama Shot memungkinkan Anda
mengambil serangkaian gambar dari setiap subjek yang bergerak dan
menempatkan mereka bersama-sama - sehingga Anda dapat melihat detail
aksi yang digabung menjadi satu foto yang sangat dinamis.
Group Play- Share Music

Ajaklah
teman-teman Anda untuk menikmati musik secara bersamaan. Hubungkan
beberapa Samsung GALAXY S4 secara wireless untuk bermain game dan
berbagi foto dan dokumen. Gabungkan semua smartphone Samsung GALAXY S4
dan hasilkan sistem suara yang berkualitas dan penuh daya.
Story Album

Biarkan
Samsung GALAXY S4 mengatur foto dan membuat album berdasarkan peristiwa
tertentu atau menyesuaikan mereka dengan cara yang Anda inginkan. Anda
bahkan dapat menerapkan tema dan memilih berbagai layout. Kemudian
mencetak foto dan menyimpan kenangan tersebut ditangan Anda.
Samsung Hub

Dengan
Samsung GALAXY S4 Anda dapat mem-browsing dan berbelanja konten apapun
yang tersedia dari setiap Samsung Hub disatu tempat. Video, game, musik,
belajar - semua dalam satu toko yang terintegrasi. Ia memiliki apa yang
Anda cari dan mudah digunakan dan gaya tata letak majalah.
* Layanan dapat berbeda tergantung pada negara
* Layanan dapat berbeda tergantung pada negara
S Translator

Katakan
atau ketik apa yang perlu diterjemahkan oleh Samsung GALAXY S4 Anda dan
ia akan membacakan atau mengetik kembali terjemahannya. Samsung GALAXY
S4 adalah teman yang serba guna saat bepergian ke luar negeri, membuatmu
leluasa berkomunikasi dengan penduduk lokal dengan mudah, menemukan
makanan asing yang eksotis, dan mengeksplorasi tempat–tempat keren yang
tersembunyi di seluruh dunia.
Mendukung: English, German, French, Chinese, Spanish, Italian, Japanese and Korean.
* S Translator bergantung pada koneksi data dan ketersedian bahasa terbatas. Hasil dapat bervariasi tergantung pada situasi.
Mendukung: English, German, French, Chinese, Spanish, Italian, Japanese and Korean.
* S Translator bergantung pada koneksi data dan ketersedian bahasa terbatas. Hasil dapat bervariasi tergantung pada situasi.
ChatON

Berkomunikasi
dengan semua ponsel atau smartphone melalui satu aplikasi untuk
mengirim teks dengan teman-teman serta berbagi video, gambar dan suara
dengan mudahnya.
Air View

Fitur
Air View memudahkan Anda untuk mem-preview konten tanpa harus
membukanya. Segalanya akan menjadi lebih mudah dan nyaman saat
memperbesar konten dan foto, preview email dan speed dial dengan jari
Anda nyaris menyentuh layarnya.
Fitur yang didukung: Information Preview, Progress Preview, Speed dial Preview, dan Webpage magnifier.
Fitur yang didukung: Information Preview, Progress Preview, Speed dial Preview, dan Webpage magnifier.
Air Gesture

Samsung GALAXY S4 menghadirkan gaya baru yang simpel dan bergaya dari sekedar sentuhan biasa.
Kendalikan smartphone Anda hanya dengan melambaikan tangan diatas layar tanpa benar-benar menyentuh layar. Cukup lambaikan tangan diatas layar untuk melihat konten secara sekilas atau merespon panggilan secara cepat dengan Gesture Air
ㆍ fitur yang didukung: Quick Glance, Air Jump, Air browse, Air move, Air call-accept
Kendalikan smartphone Anda hanya dengan melambaikan tangan diatas layar tanpa benar-benar menyentuh layar. Cukup lambaikan tangan diatas layar untuk melihat konten secara sekilas atau merespon panggilan secara cepat dengan Gesture Air
ㆍ fitur yang didukung: Quick Glance, Air Jump, Air browse, Air move, Air call-accept
Samsung Smart Pause

Dengan
mengembangkan fitur Smart Stay milik Samsung GALAXY S3, Samsung GALAXY
S4 mengetahui apa yang Anda sedang lakukan dan secara otomatis
mengikutinya. Jika Anda menoleh ke arah lain, Samsung GALAXY S4
memastikan untuk menghentikan apapun yang sedang Anda tonton, sehingga
Anda tidak akan melewatkan apapun. Hebatnya, Smart Pause melanjutkan apa
yang Anda tinggalkan saat kembali melihat ke arah layar.
Samsung Home Sync

ㆍ
Samsung HomeSync adalah perangkat cloud pribadi yang optimal untuk
hiburan keluarga. Dengan kapasitas penyimpanan 1TB, Samsung HomeSync
mampu menyimpan ratusan gambar dan video setelah itu Anda dan anggota
keluarga dapat mengaksesnya dimana pun.
ㆍ Hadirkan game Android, film, acara TV dan streaming konten langsung ke ruang tamu Anda di TV besar dan tajam. Mirror Mouse, fitur navigasi khusus dari Samsung GALAXY S4, adalah cara yang sederhana dan mudah untuk menikmati semua fitur dari Samsung HomeSync.
ㆍ Hadirkan game Android, film, acara TV dan streaming konten langsung ke ruang tamu Anda di TV besar dan tajam. Mirror Mouse, fitur navigasi khusus dari Samsung GALAXY S4, adalah cara yang sederhana dan mudah untuk menikmati semua fitur dari Samsung HomeSync.
Samsung WatchON

Hubungkan
Samsung GALAXY S4 dengan sistem hiburan rumah Anda dan biarkan
smartphone ini menjadi ahli TV Anda. Samsung GALAXY S4 dapat menyarankan
program yang berbeda berdasarkan preferensi Anda, memberikan jadwal
program, dan melakukan eksplorasi channel untuk Anda.
Samsung GALAXY S4 bahkan memungkinkan Anda untuk mengendalikan TV dari jarak jauh seperti remote control atau set top box. Jadi duduk dan bersantailah, biarkan Samsung GALAXY S4 melakukan pekerjaan dan kerumitan dari TV untuk Anda.
Samsung GALAXY S4 bahkan memungkinkan Anda untuk mengendalikan TV dari jarak jauh seperti remote control atau set top box. Jadi duduk dan bersantailah, biarkan Samsung GALAXY S4 melakukan pekerjaan dan kerumitan dari TV untuk Anda.
S Health

Tetap
aktif dan bugar dengan Samsung GALAXY S4. Smartphone ini akan melacak
aktivitas olah raga yang Anda lakukan, asupan sehari–hari, dan berat
badanmu. Ketahui kapan harus melakukan kegiatan–kegiatan luar ruangan
dengan update cuaca dari Samsung GALAXY S4. Pantau kemajuanmu dengan
Total Report dan S Health. Bersama dengan Samsung GALAXY S4, termotivasi
untuk memiliki kesehatan yang lebih baik tidak pernah semudah ini.
Adapt Display

Samsung
GALAXY S4 mampu menyesuaikan tampilan. Dengan 7 mode otomatis dan 4
mode manual, smartphone ini akan memberikan pengalaman menonton yang
optimal. Tonton video favorit Anda, game, buku dan email semua akan
ditampilkan dengan kualitas warna yang menakjubkan. Dapatkan tampilan
sempurna dan dioptimalkan dengan Samsung GALAXY S4.
Adapt Sound

Dengarkan
segalanya dengan keseimbangan volume dan tepat disesuaikan untuk Anda.
Samsung GALAXY S4 menyesuaikan besarnya volume audio kiri dan kanan
berdasarkan pendengaran Anda, sumber suara dan preferensi Anda. Samsung
GALAXY S4 memberikan pengalaman suara yang optimal yang disesuaikan
untuk Anda.
Live in a world of infinite possibilities

Samsung
GALAXY S4 dilengkapi dengan layar lebar Super AMOLED Full HD yang
terbungkus sempurna dalam panel yang luar biasa ramping dalam bodi
berbahan polikarbonat khusus, menjadikan GALAXY S4 sebagai smartphone
GALAXY yang paling ringan dan canggih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar